Gagal di Semifinal, Indonesia Pulang Tanpa Gelar dari Thailand Open 2025

Amri Syahnawi/Nita Violina Marwah tersingkir dari Thailand Open 2025 usai takluk dari pasangan China, Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping, pada partai semifinal yang dihelat di Nimibutr Stadium, Bangkok, Thailand, Sabtu (17/5/2025). BANGKOK, THESPORTA.COM — Harapan Indonesia untuk membawa pulang gelar dari ajang BWF World Tour Super 500 Thailand Open 2025 resmi pupus. Satu-satunya wakil tersisa, […]

Continue Reading

Jorge Martin Dikabarkan Hengkang dari Aprilia Racing, Akankah Terjadi Akhir Musim Ini?

JAKARTA, THESPORTA.COM — Dunia MotoGP kembali diramaikan oleh rumor yang mengaitkan masa depan pembalap Jorge Martin di Aprilia Racing. Juara dunia ini kabarnya berpotensi hengkang dari tim asal Italia tersebut pada akhir musim 2025. Menurut laporan Motorsport, kontrak Martin dengan Aprilia Racing mengandung klausul yang memungkinkan pembalap berjuluk “Martinator” tersebut untuk mencari tawaran dari tim […]

Continue Reading

Darah Bintang Mengalir, Cristiano Ronaldo Junior Jadi Incaran Klub Raksasa Eropa

Cristiano Ronaldo dan sang putra, Cristiano Ronaldo Jr. (c) Instagram @cristiano JAKARTA, THESPORTA.COM — Nama besar Cristiano Ronaldo tentu sudah tak perlu diragukan lagi di dunia sepak bola. Namun kali ini, sorotan bergeser ke putranya, Cristiano Ronaldo Junior, yang mulai mencuri perhatian publik Eropa bukan hanya karena warisan nama, tetapi juga karena bakat dan performanya […]

Continue Reading

Tiket Timnas Indonesia vs Tiongkok Ludes di Livin by Mandiri! Masih Ada Kesempatan Beli di KitaGaruda.id Mulai 19 Mei

JAKARTA, THESPORTA.COM – Antusiasme suporter Timnas Indonesia kembali membuktikan bahwa dukungan untuk Skuad Garuda tak pernah setengah-setengah. Tiket laga panas Indonesia kontra Tiongkok dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Ronde Ketiga resmi ludes terjual di Livin by Mandiri! Penjualan tiket yang dibuka sejak Kamis (15 Mei) itu langsung diserbu para pecinta bola Tanah […]

Continue Reading

Transfer Tiket Timnas Kini Lebih Mudah dan Aman: Lawan Tiongkok di GBK, Suporter Wajib Tahu!

JAKARTA, THESPORTA.COM– Antusiasme pecinta sepak bola tanah air kembali memuncak. Timnas Indonesia bersiap menghadapi Tiongkok pada Kamis, 5 Juni, dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Ronde Ketiga Grup C. Pertandingan bergengsi ini akan digelar di jantung sepak bola nasional, Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, dengan kick off pukul 20.45 WIB. Namun […]

Continue Reading

5 Latihan Sepak Bola ala Cristiano Ronaldo untuk Pemula

Cristiano Ronaldo (c) Juventus FC JAKARTA, THESPORTA.COM- “Aku tidak dilahirkan sebagai yang terbaik. Tapi aku berlatih seolah-olah aku akan menjadi yang terbaik.” Kalimat itu bukan sekadar kata-kata. Itu adalah prinsip hidup Cristiano Ronaldo—salah satu pemain terbaik sepanjang masa. Tapi tahukah kamu, sebelum ia mencetak ratusan gol di Liga Champions, sebelum namanya dielu-elukan jutaan orang, Cristiano […]

Continue Reading

Janji loloskan Indonesia ke Piala Dunia, Patrick Kluivert Gandeng Pemain Lokal dan Diaspora

JAKARTA, THESPORTA.COM– Suasana penuh semangat menyelimuti Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, saat Patrick Kluivert, pelatih anyar Timnas Indonesia, berbicara dalam konferensi pers resmi yang diadakan PSSI hari ini (12/1). Didampingi oleh asisten pelatih Denny Landzaat, Kluivert mengungkapkan rasa antusiasmenya menghadapi tantangan besar di depan mata. “Antusiasme dari suporter di Indonesia luar biasa. Ini adalah energi positif […]

Continue Reading

PSSI Resmi Tunjuk Patrick Kluivert Jadi Pelatih Timnas Indonesia

JAKARTA, KABAR.ID – Patrick Kluivert, legenda sepak bola Belanda, resmi ditunjuk sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia. Keputusan ini diumumkan oleh PSSI pada Kamis (11/1), dengan kontrak berdurasi dua tahun, berlaku hingga 2027, dan opsi perpanjangan. Kehadiran Kluivert membawa angin segar untuk skuad Garuda. Pelatih yang pernah menjadi salah satu striker terbaik dunia ini akan didukung oleh […]

Continue Reading

Lirik Pelatih Asal Belanda, PSSI Resmi Pecat Shin Tae-yong

Shin Tae-yong tidak lagi melatih Timnas Indonesia. JAKARTA, THESPORTA.COM – Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi mengakhiri kerja sama dengan Shin Tae-yong sebagai pelatih timnas Indonesia. Keputusan ini diambil setelah berbagai pertimbangan, meskipun Shin Tae-yong telah menunjukkan sejumlah prestasi selama masa kepelatihannya. Pada jumpa pers yang diadakan di Menara Danareksa, Jakarta, Senin (6/1), Ketua Umum […]

Continue Reading